Saham WEGE
Saham WEGE bergerak turun menguji area support level 314. Apabila gagal bertahan diatas support tersebut, terbuka peluang bagi saham ini untuk bergerak turun menuju target terdekat dikisaran 296-300. Apabila tekanan jual berlanjut, maka WEGE berpeluang menuju target selanjutnya dikisaran level 266-274. Indikator teknikal MACD yang bergerak turun di bawah centreline, mengindiasikan bahwa saham ini sedang bergerak negatif.Rekomendasi: Sell on rebound selama masih di bawah 340. Bagi yang belum punya hindari dulu.
https://step-trader.com/2019/09/24/testing-support-level-wege-under-pressure/
Saham GGRM
Posisi GGRM saat ini sangat tidak positif, dengan ruang fluktuasi yang sangat tinggi karena ketiadaan fase konsolidasi. Kami masih menilai trend saham ini bearish , dimana memiliki potensi penurunan menuju 44600 hingga 38600. Jika momentum penurunan disertai tekanan jual tinggi masih bertahan, maka bukan tidak mungkin saham ini mencapai 33050. Kalaupun menguat, anggap ini hanya technical rebound dalam fase tren turun.Rekomendasi: Sell on rebound. Hindari hingga ada konsolidasi signifikan.
https://galerisaham.com/ggrm-strong-downtrend-menuju/
Komentar
Posting Komentar